Kode Beep Pada Komputer
Assalamualaikum temen-temen..,welcome back my blogger.
kali nih aku pengen ngasih info buat kalian yang sekiranya kurang paham dengan kerusakan pada komputer, ternyata komputer juga bisa kode-kode loh.. sama kayak kita pas dianya nggk peka,heheheš
ok!..,langsung aja ya..
Maca-macam Kode Beep Peringatan Kerusakan pada Komputer
Untuk mengetahui kerusakan pada komputer, kita perlu memperhatikan kode beep yang berbunyi pada speaker mainboard saat pertama kali komputer di nyalakan.
Dengan mengenal bunyi beep pada tiap motherboard kita dapat mengetahui kerusakan atau masalah yang terjadi pada motherboard kita.
contoh bios phonix-award.
1.Mainboard dengan BIOS Award dan BIOS Phonix :
contoh IBM BIOS
2. Kode Beep Pada IBM BIOS






Komentar
Posting Komentar